logo Kompas.id
UtamaPedoman Gizi Seimbang Perlu...
Iklan

Pedoman Gizi Seimbang Perlu Diterjemahkan dalam Konteks Lokal

Pemahaman masyarakat tentang konsep gizi seimbang masih minim. Pedoman gizi seimbang yang telah disusun pemerintah belum berbasis pangan lokal sehingga tidak terimplementasi secara benar dalam pola makan sehari-hari.

Oleh
Deonisia Arlinta
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/q3OOeE42NnSeGzV91XYIOnQcgEE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F2439aa87-77e2-4594-a948-6bad61be0e63_jpg.jpg
KOMPAS/DEONISIA ARLINTA

Suasana saat Gusnedi mempertahankan disertasinya dalam promosi doktor di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Jakarta, Kamis (9/1/2020). Atas disertasi berjudul ”Pengaruh Promosi Panduan Gizi Seimbang Berbasis Pangan Lokal terhadap Praktik Diet, Asupan Zat Gizi, Status Gizi, dan Profil Lipid Wanita Minangkabau dengan Dislipidemia”, Gusnedi berhak menyandang gelar doktor ilmu gizi. Ia lulus dengan predikat yudisium cum laude dengan indeks prestasi 3,93.

JAKARTA, KOMPAS — Pemahaman masyarakat tentang konsep gizi seimbang masih minim. Salah satu penyebabnya adalah pedoman gizi seimbang yang telah disusun pemerintah belum berbasis pangan lokal sehingga tidak terimplementasi secara benar dalam pola makan sehari-hari.

Pola makan yang buruk pada masyarakat dapat terlihat dari hasil Riset Kesehatan Dasar 2018. Kebiasaan masyarakat dalam mengonsumsi makanan manis, asin, dan berlemak cukup tinggi, sementara 95,4 persen masyarakat kurang mengonsumsi sayur dan buah.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000