logo Kompas.id
UtamaRendahnya Rasionalitas Politik...
Iklan

Rendahnya Rasionalitas Politik di Tulungagung, Membuat Tersangka Korupsi Terpilih Lagi

Oleh
Siwi Yunita C
· 3 menit baca

MALANG, KOMPAS-Calon Bupati Petahana Tulung Agung memenangi pilkada, Rabu (27/6/2018) lalu, padahal calon tersebut telah jadi tersangka kasus korupsi. Tingkat rasionalitas politik masyarakat dan absennya partai dalam memberikan pendidikan politik di Tulungagung menjadi penyebabnya.

Berdasarkan penghitungan cepat oleh tim sukses calon dan penghitungan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tulungagung melalui aplikasi android, pasangan petahan Syahri Mulyo (tersangka)-Maryoto Bhirowo mengumpulkan 59,8 persen suara. Sedang pasangan Margiono-Eko Prisdianto hanya mengumpulkan 40,2 persen.

Dosen Ilmu Pemerintahan dan Pascasarjana Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Brawijaya Malang M Lukman Hakim, Kamis (28/6/2018), di Malang, mengatakan, rasionalitas atau kesadaran politik masyarakat dalam memilih calon di Tulungagung masih rendah.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000