logo Kompas.id
RisetPengendalian Pandemi: Menjaga ...
Iklan

Pengendalian Pandemi: Menjaga Momentum di Kalsel

Pengendalian pandemi di Provinsi Kalimantan Selatan menunjukkan tren membaik. Mempertahankan kondisi perbaikan ini menjadi tantangan di tengah laju vaksinasi yang masih menjadi pekerjaan rumah.

Oleh
Dedy Afrianto
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/y1NtAkaWnOK63RcblsqaXTWowWs=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2F230f2485-a3cb-4ff1-b74a-b8775c349dfd_jpg.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Pertunjukan musik dalam acara Festival Wisata Budaya Pasar Terapung 2021 di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Jumat (22/10/2021). Festival tahunan itu kembali digelar pada 22-24 Oktober 2021 dan diharapkan jadi momentum kebangkitan pariwisata setelah terpuruk akibat pandemi Covid-19.

Pengendalian pandemi Covid-19 di Kalimantan Selatan menunjukkan tren positif dan menjadi salah satu yang terbaik di Pulau Kalimantan. Percepatan vaksinasi menjadi pekerjaan rumah utama demi menjaga momentum perbaikan pengendalian pandemi.

Perbaikan pengendalian pandemi di Provinsi Kalimantan Selatan terekam dalam Indeks Pengendalian Pandemi Covid-19 Indonesia (IPC-19) dari Kompas. Indeks ini merekam kondisi pengendalian pandemi berdasarkan dua aspek, yakni manajemen pengobatan dan manajemen infeksi dengan skala skor 0-100. Semakin tinggi raihan skor, maka semakin baik capaian pengendalian pandemi.

Editor:
yohanwahyu
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000