logo Kompas.id
Politik & HukumJokowi: Presiden dan Wapres...
Iklan

Jokowi: Presiden dan Wapres Terpilih Harus Lekas Bersiap

Presiden Jokowi berharap presiden dan wapres terpilih bisa langsung bekerja setelah dilantik.

Oleh
NINA SUSILO
· 1 menit baca
Presiden Joko Widodo memberikan keterangan seusai membuka Rapat Koordinasi Kesehatan Nasional Tahun 2024 di kawasan BSD, KabupatenTangerang, Banten, Rabu (24/4/2024).
KOMPAS/NINA SUSILO

Presiden Joko Widodo memberikan keterangan seusai membuka Rapat Koordinasi Kesehatan Nasional Tahun 2024 di kawasan BSD, KabupatenTangerang, Banten, Rabu (24/4/2024).

TANGERANG, KOMPAS — Presiden Joko Widodo berharap presiden dan wakil presiden terpilih yang akan dilantik pada 20 Oktober 2024 mendatang bisa segera mempersiapkan diri. Dengan demikian, setelah pelantikan, semua bisa langsung bekerja.

Presiden Joko Widodo menilai tahapan Pemilu Presiden 2024 sudah hampir selesai. ”Tahapan proses (pilpres) itu, kan, sudah hampir selesai semuanya, (putusan) MK sudah. Kita harus menghormati putusan MK sebagai sebuah putusan yang final dan mengikat,” katanya.

Editor:
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000