logo Kompas.id
Politik & HukumPesawat Tempur Rafale RI...
Iklan

Pesawat Tempur Rafale RI Bertambah 18

Dengan efektifnya kontrak tahap kedua pesawat tempur Rafale, berarti proses pembuatan 18 Rafale akan dimulai sekitar dua minggu ke depan.

Oleh
EDNA CAROLINE PATTISINA
· 2 menit baca
Kru darat Angkatan Udara Perancis tengah menyiapkan pesawat tempur Rafale Angkatan Udara Perancis, Senin (12/9/2022), di apron selatan Pangkalan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta. Kehadiran pesawat tempur Perancis itu adalah bagian dari misi Pegasus 2022.
KOMPAS/B JOSIE SUSILO HARDIANTO

Kru darat Angkatan Udara Perancis tengah menyiapkan pesawat tempur Rafale Angkatan Udara Perancis, Senin (12/9/2022), di apron selatan Pangkalan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta. Kehadiran pesawat tempur Perancis itu adalah bagian dari misi Pegasus 2022.

JAKARTA, KOMPAS — Tahap kedua kontrak pembelian pesawat tempur Rafale dari Perancis resmi efektif. Produsen Rafale, Dassault Aviation, menyatakan, di tahap kedua tersebut, ada 18 pesawat Rafale dari total 42 pesawat yang menurut kontrak dibeli Indonesia.

Efektifnya kontrak ini dikonfirmasi Kementerian Pertahanan RI. ”Betul, sudah efektif. Kita harapnya bisa lancar,” kata Kepala Badan Sarana Pertahanan (Baranahan) Kementerian Pertahanan RI Jusuf Jauhari, Kamis (10/8/2023).

Editor:
ANTONY LEE
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000