logo Kompas.id
Politik & HukumPresiden Jokowi Tegur Pejabat ...
Iklan

Presiden Jokowi Tegur Pejabat yang Bermewah-mewah

Dalam pengarahan di Sidang Kabinet Paripurna, Presiden meminta menteri dan kepala lembaga mendisiplinkan jajarannya. Pamer kekuasaan dan kekayaan tidak semestinya dilakukan.

Oleh
NINA SUSILO
· 3 menit baca
Presiden Joko Widodo meminta para menteri dan kepala lembaga mendisiplinkan jajarannya dalam Sidang Kabinet Paripurna di Istana Negara, Jakarta, Kamis (2/3/2023).
KOMPAS/NINA SUSILO

Presiden Joko Widodo meminta para menteri dan kepala lembaga mendisiplinkan jajarannya dalam Sidang Kabinet Paripurna di Istana Negara, Jakarta, Kamis (2/3/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Kekecewaan masyarakat akibat perilaku pejabat yang bermewah-mewah disikapi Presiden Joko Widodo. Para menteri dan kepala lembaga diminta mendisiplinkan bawahannya. Pembersihan juga perlu dilakukan di internal institusi masing-masing.

Presiden Jokowi menyatakan mengikuti komentar-komentar masyarakat, baik di media, media sosial, maupun di lapangan setelah muncul kasus oknum di Direktorat Jenderal Pajak dan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai.

Editor:
ANTONY LEE
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000