logo Kompas.id
Politik & HukumSoal ”Reshuffle”, PDI...
Iklan

Soal ”Reshuffle”, PDI Perjuangan Menyerahkan kepada Presiden Jokowi

Setelah mendorong pengurangan jatah kursi menteri Partai Nasdem di kabinet, kini PDI-P mulai mengendurkan tekanan. PDI-P menyerahkan keputusan perombakan kabinet kepada Presiden Jokowi.

Oleh
NINA SUSILO
· 2 menit baca
Hasto Kristiyanto
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Hasto Kristiyanto

JAKARTA, KOMPAS — Setelah mendorong pengurangan jatah menteri dari Partai Nasdem, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan mulai mengurangi tensi. Reshuffle atau perombakan kabinet diserahkan kepada Presiden Joko Widodo sebagai pemilik kewenangan.

Sekretaris Jenderal DPP PDI-P Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa soal reshuffle itu adalah kewenangan Presiden Jokowi. ”Kalau reshuffle, kan, hanya bisa terjadi atas kehendak Bapak Presiden dan itu kewenangan Bapak Presiden,” kata Hasto kepada wartawan seusai acara Senam Indonesia Cinta Tanah Air (Sicita) yang diselenggarakan PDI-P di depan Gedung Sate, Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (28/1/2023).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000