logo Kompas.id
Politik & HukumDi Wakatobi, Presiden Borong...
Iklan

Di Wakatobi, Presiden Borong Camilan dan Lepas Tukik

Presiden Jokowi mengemudikan sepeda motor listrik, dengan memboncengkan Ibu Iriana, menyusuri jalan Kampung Mola, Wakatobi. Di kampung itu, Presiden membagikan sertifikat, lalu melepas tukik guna menjaga ekosistem laut.

Oleh
NINA SUSILO
· 3 menit baca
Presiden Joko Widodo memboncengkan Nyonya Iriana dengan sepeda motor listrik yang digunakan untuk menuju lokasi penyerahan sertifikat di Kampung Mola, Pulau Wangi-wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara, Kamis (9/6/2022).
AGUS SUPARTO

Presiden Joko Widodo memboncengkan Nyonya Iriana dengan sepeda motor listrik yang digunakan untuk menuju lokasi penyerahan sertifikat di Kampung Mola, Pulau Wangi-wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara, Kamis (9/6/2022).

Kegiatan kunjungan kerja Presiden Joko Widodo di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, tak kalah padat dengan agenda di daerah lainnya. Presiden bahkan sempat berboncengan dengan Nyonya Iriana seraya menyapa warga menuju lokasi kegiatan.

Seusai membuka pertemuan Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) 2022 di Wakatobi, Kamis (9/6/2022) pagi, Presiden yang didampingi Nyonya Iriana mengunjungi sejumlah gerai usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) setempat. Beragam kerajinan tenun, aksesori, sampai produk pangan khas ditampilkan.

Editor:
MADINA NUSRAT
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000