logo Kompas.id
Politik & HukumMengukur Demokrasi Indonesia
Iklan

Mengukur Demokrasi Indonesia

Menurut sejumlah cendekiawan dan akademisi dari dalam dan luar negeri, terdapat sejumlah tanda demokrasi Indonesia menuju mundur. Namun, ada pula yang memaparkan, masih ada sisi yang memberikan harapan.

Oleh
Ninuk M Pambudy
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IC8OYOHrX28LtkUdxGswsA6olfk=/1024x1787/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2F20210205-HKT-Indeks-Demokrasi-mumed-01_1612532792.jpg

Buku Democracy in Indonesia, From Stagnation to Regression? diluncurkan pada akhir tahun 2020, kemudian diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dan diluncurkan pada akhir Oktober 2021. Menurut sejumlah cendekiawan dan akademisi dari dalam dan luar negeri, terdapat sejumlah tanda demokrasi Indonesia menuju mundur.

Putusan Mahkamah Konstitusi yang menyatakan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja cacat formil dan inkonstitusional bersyarat menjadi tanda independensi lembaga penentu akuntabilitas pemerintah tetap bekerja dengan baik.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000