logo Kompas.id
Politik & HukumBangun Kepercayaan, Jaga...
Iklan

Bangun Kepercayaan, Jaga Stabilitas Kawasan Diharapkan Jadi Kekuatan ASEAN

Presiden Jokowi pada KTT ASEAN-Australia, Rabu (27/10/2021), mengatakan, RI mengkhawatirkan AUKUS dan pengembangan kapal selam nuklir Australia yang dinilai bisa memantik tingginya persaiangan antarnegara di kawasan.

Oleh
Nina Susilo
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-j2aeCRnPg8Gt60FlUQoiLvHzfo=/1024x740/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2FWhatsApp-Image-2021-10-27-at-3.28.18-PM_1635332294.jpeg
BPMI SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo menghadiri KTT ASEAN-Jepang dan KTT ASEAN-Australias Rabu (27/10/2021). Dalam pertemuan yang berlangsung secara virtual ini, Presiden didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, dan Wakil Menteri Luar Negeri Mahendra Siregar.

BOGOR,  KOMPAS — Kerja sama, dialog, dan saling percaya adalah kekuatan ASEAN yang diharapkan mampu disebarkan ke negara-negara di sekitar. Dengan demikian, semua negara anggota bersama-sama menjaga stabilitas dan perdamaian kawasan.

Semangat ini mengemuka dalam pidato Presiden Joko Widodo pada KTT ASEAN-Australia yang berlangsung secara virtual, Rabu (27/10/2021). Presiden Jokowi berada di Istana Bogor, Jawa Barat, sedangkan kepala negara ASEAN lainnya berada di negaranya masing-masing.  KTT ASEAN-Australia ini untuk pertama kali dilakukan sebagai pertemuan tahunan. Sebelumnya, KTT ASEAN-Australia berlangsung setiap dua tahun.

Editor:
Suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000