logo Kompas.id
Politik & HukumSaat Media Asing Soroti...
Iklan

Saat Media Asing Soroti Tewasnya 41 Warga Binaan di Lapas Tangerang

Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang, Banten, terbakar dan 41 warga binaan jadi korban. Lainnya luka-luka. Media asing pun menyoroti. Akankah kelebihan penghuni dan lemahnya manajemen lapas dibiarkan terus terjadi?

Oleh
Norbertus Arya Dwiangga Martiar dan Fransiskus Wisnu Wardhana Dany
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/byDYKwafdmM7Ttyi8SmsBQCYsNU=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2Flapas-tangerang001_1631088823.jpg
ANTARA FOTO/HANDOUT

Foto Blok C2 setelah kebakaran di Lapas Dewasa Kelas I Tangerang, Tangerang, Banten, Rabu (8/9/2021). Sebanyak 41 warga binaan tewas akibat kebakaran yang membakar Blok C2 Lapas Dewasa Tangerang Kelas I A pada Rabu pukul 01.45.

Kebakaran di Lembaga Pemasyarakatan atau Lapas Kelas I Tangerang, Banten, disorot dunia internasional. Media asing riuh memberitakan tragedi yang menelan korban 41 orang dan puluhan orang lainnya terluka.

Pada Rabu (9/9/2021), media The New York Times dalam situs web nytimes.commemuat artikel berjudul ”At Least 41 Prisoners, Most Trapped In Cells, Die in a Fire in Indonesia”. Artikel tersebut menyinggung perihal kelebihan penghuni yang dialami lapas. Adapun mengenai penyebab kebakaran disebutkan masih didalami.

Editor:
Suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000