logo Kompas.id
Politik & HukumPemerintah Siapkan Asrama Haji...
Iklan

Pemerintah Siapkan Asrama Haji Pondok Gede, Antisipasi Lonjakan Kasus Covid-19

Asrama Haji Pondok Gede di Jakarta Timur disiapkan sebagai rumah sakit penanganan Covid-19. Persiapan ini untuk mengantisipasi lonjakan penyebaran Covid-19 di Jakarta dan sekitarnya.

Oleh
Cyprianus Anto Saptowalyono
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/c7tFp2ibR_uICxBfHrmYZU_40VE=/1024x596/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2FPresiden-Jokowi-memberi-keterangan-peninjauan-Asrama-Haji-Pondok-Gede_1625556997.jpeg
BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo menyampaikan keterangan seusai meninjau langsung kesiapan Asrama Haji Pondok Gede, Senin (5/7/2021) malam. Pemerintah menyiapkan Asrama Haji Pondok Gede menjadi rumah sakit penanganan Covid-19 untuk mengantisipasi lonjakan penyebaran Covid-19 di Jakarta dan sekitarnya.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah menyiapkan Asrama Haji Pondok Gede di Jakarta Timur sebagai rumah sakit penanganan Covid-19. Upaya ini ditempuh untuk mengantisipasi lonjakan penyebaran Covid-19 di Jakarta dan sekitarnya.

Presiden Joko Widodo, Senin (5/7/2021) malam, meninjau langsung kesiapan Asrama Haji Pondok Gede tersebut. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin serta Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mendampingi pada peninjauan itu.

Editor:
Madina Nusrat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000