logo Kompas.id
Politik & HukumNasdem Ikut Tolak Revisi UU...
Iklan

Nasdem Ikut Tolak Revisi UU Pemilu, Demokrat-PKS Masih Konsisten

Partai Nasdem menyusul tiga partai politik lain yang tiba-tiba mengubah sikapnya terkait revisi UU Pemilu, dari semula setuju menjadi menolak. Adapun PKS dan Demokrat mendorong revisi UU Pemilu tetap dilanjutkan.

Oleh
NIKOLAUS HARBOWO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VXsJqSrixB3PvrtaWAY8V147AAs=/1024x602/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2Fe25cbf97-7bf2-4fca-a554-b5f1d33e4c7b_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh menyapa para peserta Kongres II Partai Nasdem yang berlangsung di JI Expo Kemayoran, Jakarta, Minggu (10/11/2019).

JAKARTA,KOMPAS – Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh meminta Fraksi Nasdem di DPR untuk tidak melanjutkan pembahasan revisi Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu. Dengan demikian, Nasdem menyusul tiga fraksi lain di DPR yang tiba-tiba mengubah sikapnya terkait revisi Undang-Undang Pemilu, dari semula setuju menjadi menolak.

Surya Paloh melalui siaran pers yang diterima Kompas, Jumat (5/2/2021), mengatakan, bangsa Indonesia saat ini tengah berjuang menghadapi pandemi Covid-19 dan berupaya memulihkan perekonomian yang terdampak oleh pandemi. Dalam kondisi itu, soliditas partai-partai politik pendukung pemerintahan Joko Widodo-Ma’ruf Amin perlu dijaga, dan bahu-membahu menghadapi pandemi serta pemulihan perekonomian bangsa.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000