logo Kompas.id
OpiniKeroposnya Sendi Pemberantasan...
Iklan

Keroposnya Sendi Pemberantasan Korupsi

Jika KPK lemah, negara dan seluruh imajinasi publik tentang pemberantasan korupsi akan terkikis dan kopong.

Oleh
UMBU TW PARIANGU
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JrRMC1tQHCe-ZHPRMV5SdQFcAC4=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F12%2F06%2Fc38ef5d1-d551-45cb-9702-28c270041171_jpg.jpg

Polda Metro Jaya menetapkan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Firli Bahuri sebagai tersangka dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi berupa pemerasan atau penerimaan gratifikasi terkait penanganan permasalahan hukum di Kementerian Pertanian pada 2020-2023. Penyidik menyita sejumlah barang bukti, salah satunya dokumen penukaran valuta asing dalam pecahan mata uang Singapura dan dollar Amerika Serikat sekitar Rp 7 miliar (Kompas.id, 23/11/2023).

Firli juga dikaitkan dengan dugaan penyewaan rumah di Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan, senilai Rp 650 juta per tahun oleh Ketua Harian PBSI Alex Tirta yang diperuntukkan bagi kepentingan Firli. Patut diduga ada potensi kesepakatan yang terjalin antara Firli dan pemberi sewa rumah tersebut.

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000