logo Kompas.id
OpiniNyeleneh di Seputar Bahasa...
Iklan

Nyeleneh di Seputar Bahasa Indonesia

Usai klop di UNESCO, kini upaya para duta besar melangkah lagi: berbuat agar bahasa Indonesia jadi bahasa resmi di PBB.

Oleh
JEAN COUTEAU
· 3 menit baca
Jean Couteau
HERYUNANTO

Jean Couteau

Wah, empat hari yang lalu ada berita menarik. Kata jurnalis, bahasa Indonesia diangkat menjadi salah satu dari 10 bahasa resmi Sidang Umum UNESC0 2023. Hebat, kan?

Pikir-pikirku, sombong di depan komputer, jangan-jangan gagasan untuk mengajukan bahasa Indonesia sebagai salah satu bahasa resmi sidang UNESCO bermula dari kita ini, di Kompas.

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000