logo Kompas.id
OpiniBunuh Diri Bisa Dicegah
Iklan

Bunuh Diri Bisa Dicegah

Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 10 Oktober 2023 juga mengusung tema ”Mental Health is a Universal Human Right”. Apa strategi Indonesia dalam pembangunan kesehatan mental, terutama dalam pencegahan bunuh diri ?

Oleh
NOVA RIANTI YUSUF
· 9 menit baca
Ilustrasi
KOMPAS/HERYUNANTO

Ilustrasi

Masyarakat dikagetkan oleh meningkatnya angka kasus bunuh diri di Indonesia akhir-akhir ini. Peningkatan ini terjadi seiring dengan tren peningkatan angka kasus bunuh diri global.

Cara media memberitakan dan menyiarkan soal bunuh diri selama ini juga menjadi sorotan khusus, terutama dikaitkan dengan upaya global untuk mencegah terjadinya epidemi bunuh diri, atau kasus bunuh diri yang sifatnya copycat, yang dikenal dengan istilah efek Werther.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000