logo Kompas.id
OpiniMemahat Kedaulatan Pangan dan ...
Iklan

Memahat Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani

Hasil data Sensus Pertanian 2023 diharapkan bisa menjadi landasan yang valid dalam perumusan kebijakan di bidang pertanian, yaitu untuk mewujudkan kedaulatan pangan dan kesejahteraan petani.

Oleh
KHUDORI
· 4 menit baca
Ilustrasi
SUPRIYANTO

Ilustrasi

Pada 1 Juni-31 Juli 2023, Badan Pusat Statistik (BPS) akan menggelar helatan akbar, yaitu Sensus Pertanian (ST) 2023. ST 2023 ini mencakup tujuh subsektor, yaitu tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, perikanan, peternakan, kehutanan, dan jasa pertanian.

Sensus ketujuh yang digelar 10 tahun sekali ini mengambil tema ”Mencatat Pertanian Indonesia untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani”. Tema ini, kata Kepala BPS Margo Yuwono, bermakna hasil data ST 2023 diharapkan bisa menjadi landasan yang valid dalam perumusan kebijakan di bidang pertanian.

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000