logo Kompas.id
OpiniTIM
Iklan

TIM

Kesenian adalah tempat untuk menyemaikan integritas. Di Pusat Kesenian Jakarta TIM—didirikan tahun 1968—saya mengawali karier sebagai wartawan Kompas.

Oleh
Bre Redana
· 3 menit baca
.
DIDIE SW

.

Setelah bertahun-tahun, baru pekan pertama Oktober lalu saya menginjak lagi Taman Ismail Marzuki (TIM). Kaget, bahkan kehilangan orientasi masuk kompleks yang puluhan tahun pernah saya akrabi ini. TIM menjelma sosok baru, modern, bukan lagi seperti saya kenal sebelumnya yang pada perkembangannya perlahan-lahan merosot jadi kumuh.

Penampakan luar kompleks di Jalan Cikini Raya 73, itu, sekilas mengingatkan gaya arsitektur arsitek Jepang, Kengo Kuma atau pun Tadao Ando. Masuk ke dalam menghampar taman, cocok dengan semangat kontemporer urban yang mengutamakan ruang hijau bukan lapangan parkir.

Editor:
DAHONO FITRIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000