logo Kompas.id
OpiniTak Ada Hitam Putih di...
Iklan

Tak Ada Hitam Putih di Afghanistan

Tak seorang pun tahu bagaimana Taliban akan menjalankan pemerintahan. Sikap paling tepat saat ini ialah terus mencermati perkembangan situasi. Berpihaklah pada kepentingan rakyat Afghanistan dan kemanusiaan.

Oleh
AGUSTINUS WIBOWO
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rEgt5CVGl7rX-31rh-l55XVwQO8=/1024x771/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F20210825-Ilustrasi-Opini-6-Tak-ada-Hitam-Putih_CLR_1629897515.jpg

”Di sini semua mahal. Yang murah hanya satu: nyawa manusia.” Begitu seorang warga Afghanistan pernah berkata kepada saya tentang situasi negaranya.

Sebagai jurnalis yang pernah bekerja di Afghanistan dari 2007 hingga 2009, saya pernah mengalaminya sendiri. Di Kabul, bom meledak setidaknya sekali dalam dua hari. Orang-orang pun senantiasa dicekam teror berupa hujan roket, perampokan, penculikan, dan pembunuhan.

Editor:
yohaneskrisnawan, Sri Hartati Samhadi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000