logo Kompas.id
OpiniBenarkah ”Nyaris Selamat”?
Iklan

Benarkah ”Nyaris Selamat”?

Ketidaklogisan berbahasa dapat ditemukan dari tataran kata, frasa, kalimat, paragraf, bahkan wacana. Salah satu kata yang jika penggunaannya tidak tepat dapat menyebabkan ketidaklogisan bahasa adalah ”nyaris”.

Oleh
Nur Adji
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/psule79Nb8LkbhAjs4j1l80ViK8=/1024x724/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F1622859291055_1622859426.jpg
Kompas

Penggunaan kata nyaris dalam kalimat, jika tidak tepat, dapat mengganggu logika bahasa.

Logika bahasa lebih penting daripada logika matematika. Karena itu, kemampuan seseorang dalam berbahasa perlu diperhatikan sejak dini karena erat kaitannya dengan perkembangan kecerdasannya.

Pendapat psikolog UI, Anggadewi Moesono, itu ditulis Kunadi Jusyak dalam opininya di Kompas pada 28 Desember 1997. Rupanya pendapat itu terbukti dengan selalu munculnya pemakaian bahasa yang tidak logis.

Editor:
Sri Rejeki
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000