logo Kompas.id
OlahragaEksperimen Gagal Shin Tae-yong
Iklan

Eksperimen Gagal Shin Tae-yong

Shin Tae-yong masih bereksperimen pada laga uji coba menjelang tampil di Piala Asia. Eksperimen itu tidak berjalan mulus.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 4 menit baca
Gelandang timnas Indonesia, Saddil Ramdani, berusaha melewati hadangan bek kiri Libya, Elmahdi Elkout, dalam laga uji coba melawan Libya, di Stadion Kompleks Olahraga Mardan, Antalya, Turki, Selasa (2/1/2024). Indonesia kalah 0-4 dan harus memperbaiki penampilan dalam waktu yang relatif singkat menjelang dimulainya Piala Asia pada 12 Januari 2024.
DOKUMENTASI PSSI

Gelandang timnas Indonesia, Saddil Ramdani, berusaha melewati hadangan bek kiri Libya, Elmahdi Elkout, dalam laga uji coba melawan Libya, di Stadion Kompleks Olahraga Mardan, Antalya, Turki, Selasa (2/1/2024). Indonesia kalah 0-4 dan harus memperbaiki penampilan dalam waktu yang relatif singkat menjelang dimulainya Piala Asia pada 12 Januari 2024.

JAKARTA, KOMPAS — Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong membuat perubahan besar-besaran dengan memainkan sistem dan susunan pemain yang baru saat meladeni Libya dalam laga persahabatan di Stadion Kompleks Olahraga Mardan, Antalya, Turki, Selasa (2/1/2024). Eksperimen itu menuai kegagalan seiring kekalahan telak 0-4 Indonesia.

Jika timnas ”Garuda” biasanya bermain dengan pakem tiga bek, Shin kali ini mencoba sistem pertahanan berkekuatan empat bek. Tidak hanya mengubah sistem, Shin juga mencoba memainkan susunan pemain yang tergolong baru.

Editor:
WISNU AJI DEWABRATA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000