logo Kompas.id
OlahragaTeladan dari Sang Legenda...
Iklan

Teladan dari Sang Legenda Hendro Yap dan Maria Natalia Londa

Untuk menjadi atlet andal dan berprestasi dari usia dini hingga menjelang usia senja, tidak bisa sekadar bermodal bakat. Atlet harus bekerja keras dan konsisten mengembangkan bakatnya dengan latihan yang disiplin.

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
· 7 menit baca
Hendro Yap meladeni foto bersama penggemar usai mengikuti perlombaan jalan cepat 20 kilometer Kejuaraan Nasional Atletik di jalanan sekitar Stadion Sriwedari, Solo, Jawa Tengah, Minggu (25/6/2023).
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Hendro Yap meladeni foto bersama penggemar usai mengikuti perlombaan jalan cepat 20 kilometer Kejuaraan Nasional Atletik di jalanan sekitar Stadion Sriwedari, Solo, Jawa Tengah, Minggu (25/6/2023).

Meski tak muda lagi, sejumlah atlet legenda masih sangat sulit ditaklukkan dalam Kejuaraan Nasional Atletik 2023 di Stadion Sriwedari, Solo, Jawa Tengah. Apa yang mereka capai hingga saat ini bukan sekadar karena bakat besar. Ada etos kerja sebagai atlet yang mengorbankan keringat, air mata, dan darah sehingga mereka terus eksis sedari dini hingga mendekati usia senja.

Teladan itulah yang ditunjukkan oleh pejalan cepat Hendro Yap dan pelompat jauh putri Maria Natalia Londa dalam nomor perlombaan mereka masing-masing, Minggu (25/6/2023). Di jalan cepat 20 kilometer di jalanan sekitar Stadion Sriwedari, Hendro masih terlalu tangguh untuk para pesaingnya.

Editor:
WISNU AJI DEWABRATA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000