logo Kompas.id
OlahragaStart Kurang Memuaskan Anthony...
Iklan

Start Kurang Memuaskan Anthony di Awal Tahun

Anthony Sinisuka Ginting belum berhasil meraih gelar juara pada tiga turnamen awal tahun. Namun, dia tetap optimistis permainannya semakin baik dan akan dievaluasi terus agar konsisten hingga ke Olimpiade Paris 2024.

Oleh
Stephanus Aranditio, YULIA SAPTHIANI
· 4 menit baca
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting menjangkau kok dari pukulan pemain China Shi Yu Qi dalam babak kedua Turnamen Daihatsu Indonesia Masters 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (26/1/2023). Ginting kalah 19-21, 16-21.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting menjangkau kok dari pukulan pemain China Shi Yu Qi dalam babak kedua Turnamen Daihatsu Indonesia Masters 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (26/1/2023). Ginting kalah 19-21, 16-21.

JAKARTA, KOMPAS - Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting belum berhasil meraih gelar juara pada turnamen ketiga di awal musim 2023. Pebulu tangkis nomor dua dunia itu dikalahkan Shi Yu Qi asal China pada babak kedua Daihatsu Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (26/1). Namun, dia tetap puas dengan permainannya yang dianggap terus berkembang.

Anthony dikalahkan Shi dengan dua gim langsung 19-21, 16-21. Pertandingan keduanya berlangsung sengit sejak gim pertama, mereka saling serang dan saling kejar mengejar poin. Namun, Anthony selalu tertinggal, pemainan cepatnya selalu berhasil diantisipasi Shi.

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000