logo Kompas.id
NusantaraLa Nina Pengaruhi Musim...
Iklan

La Nina Pengaruhi Musim Kemarau di Lampung

Hujan diperkirakan masih akan mengguyur saat puncak kemarau di Lampung.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 3 menit baca
Kondisi sebagian genangan Bendungan Batutegi yang mengarah ke sungai-sungai di Kabupaten Tanggamus, Lampung, surut pada Minggu (17/9/2023).
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Kondisi sebagian genangan Bendungan Batutegi yang mengarah ke sungai-sungai di Kabupaten Tanggamus, Lampung, surut pada Minggu (17/9/2023).

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Fenomena La Nina diprediksi akan memengaruhi cuaca selama musim kemarau di wilayah Lampung. Hujan diperkirakan masih akan menguyur saat puncak kemarau.

Kepala Stasiun Klimatologi Lampung Indra Purna mengatakan, sebagian kecil wilayah di Lampung baru akan memasuki musim kemarau pada Mei 2024. Sementara itu, musim kemarau baru akan berlangsung di sebagian besar wilayah Lampung pada Juni 2024. Adapun puncak musim kemarau diprediksi terjadi pada Juli 2024.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000