logo Kompas.id
NusantaraBanjir di Sumsel Meluas, Lima ...
Iklan

Banjir di Sumsel Meluas, Lima Kabupaten/Kota Terdampak

Selain faktor curah hujan tinggi, risiko banjir di Sumsel turut dipicu banyak area resapan air yang beralih fungsi.

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
· 4 menit baca
Dampak banjir di Kabupaten Musi Rawas Utara, Sumatera Selatan, Kamis (11/1/2024).
BPBD SUMATERA SELATAN

Dampak banjir di Kabupaten Musi Rawas Utara, Sumatera Selatan, Kamis (11/1/2024).

PALEMBANG, KOMPAS — Setelah melanda Kabupaten Musi Rawas Utara, Sumatera Selatan, banjir juga terjadi di sejumlah kabupaten/kota di provinsi itu. Dengan curah hujan tinggi hingga akhir Januari, sejumlah instansi terkait bersiaga untuk meminimalisasi dampak banjir yang berpotensi berulang dan semakin meluas.

Berdasarkan data lokasi banjir dari Pemerintah Provinsi Sumsel, Sabtu (13/1/2024), ada lima kabupaten/kota yang mengalami banjir. Selain Musi Rawas Utara, banjir terjadi di Kabupaten Muara Enim, Musi Banyuasin, Penukal Abab Lematang Ilir, (PALI), dan Kota Prabumulih.

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000