logo Kompas.id
NusantaraDi Tengah Polusi, Pilih...
Iklan

Di Tengah Polusi, Pilih Olahraga Dalam atau Luar Ruangan?

Polusi Jakarta membuat banyak perubahan pola keseharian masyarakat, termasuk dalam hal berolahraga. Ada yang mulai mengurangi berolahraga di luar ruang, dan ada yang tetap beraktivitas di luar dengan perlakuan tambahan.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
· 6 menit baca
Atillah (44), warga Hongaria (kanan), dan temannya, Ochie (43), memilih berolahraga dalam ruangan, squash, untuk memenuhi kebutuhan olahraga hariannya di tengah polusi udara Jakarta.
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Atillah (44), warga Hongaria (kanan), dan temannya, Ochie (43), memilih berolahraga dalam ruangan, squash, untuk memenuhi kebutuhan olahraga hariannya di tengah polusi udara Jakarta.

Setiap orang menyikapi berbeda kondisi polusi di Jakarta. Khususnya dalam hal berolahraga, masing-masing punya pertimbangan yang sifatnya sangat personal. Ada yang memilih mengganti olahraga dari luar ruangan menjadi olahraga dalam ruang, ada yang tetap berolahraga di luar ruangan dengan beberapa perlakukan tambahan.

Salah satu sosok memilih mengganti olahraga luar ruangan menjadi dalam ruang adalah pesohor Najwa Shihab (45). Pencinta olahraga lari tersebut sebelumnya rutin lari, apalagi saat pandemi, setidaknya 3-4 kali seminggu. Namun, sekarang ia bisa jadi hanya seminggu sekali. Itu pun dengan mengecek kondisi udara di luar ruangan terlebih dahulu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000