logo Kompas.id
NusantaraHutan Lebih Baik Dikelola...
Iklan

Hutan Lebih Baik Dikelola Masyarakat Adat

Masyarakat adat selalu menjadi korban investasi di kawasan hutannya sendiri. Menjelang peringatan Hari Masyarakat Adat Internasional, mereka berseru jika hutan lebih baik dikelola oleh mereka.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/T184Mjkfd97rRqAxduf4YwrN0UI=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F08%2F07%2F075add1f-6ce5-49eb-b215-4fd90fa814c4_jpg.jpg

Warga Kelurahan Petuk Bukit menelusuri hutan mereka yang tersisa karena diimpit oleh sejumlah perusahaan, di Kecamatan Rakumpit, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Sabtu (5/8/2023). Hutan itu merupakan peninggalan leluhur mereka yang selalu mereka jaga sampai saat ini.

Hutan lebih baik dikelola oleh masyarakat adat. Begitu seruan komunitas adat di Petuk Bukit, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, yang saat ini tengah berjuang menjaga hutan titipan leluhur mereka. Wilayah itu kini terimpit perusahaan kayu hingga perkebunan sawit.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000