logo Kompas.id
NusantaraSmart Aviation Jadi Pesawat...
Iklan

Smart Aviation Jadi Pesawat Ketujuh yang Diserang KKB di Papua

Kelompok kriminal bersenjata kembali menyerang pesawat di wilayah Papua. Kali ini mereka menembaki pesawat Smart Aviation saat mendarat di Bandara Pogapa, Papua Tengah.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Tampak pesawat Smart Aviation yang ditembaki kelompok kriminal bersenjata saat mendarat di Bandara Pogapa, Distrik Homeyo, Kabupaten Intan Jaya, Papua Tengah, Selasa (18/7/2023).
HUMAS POLDA PAPUA

Tampak pesawat Smart Aviation yang ditembaki kelompok kriminal bersenjata saat mendarat di Bandara Pogapa, Distrik Homeyo, Kabupaten Intan Jaya, Papua Tengah, Selasa (18/7/2023).

JAYAPURA, KOMPAS — Kelompok kriminal bersenjata menembaki Pesawat Smart Aviation dengan nomor penerbangan PK-SNO saat mendarat di Bandara Pogapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua Tengah, Selasa (18/7/2023). Smart Aviation menjadi pesawat ketujuh yang diserang kelompok tersebut pada tahun ini.

Wakil Kepala Kepolisian Daerah Papua Brigadir Jenderal Ramdani Hidayat ketika dikonfirmasi membenarkan peristiwa penembakan pesawat di Intan Jaya. Ia menuturkan, penembakan pesawat Smart Aviation dilakukan oleh kelompok kriminal bersenjata (KKB) saat pesawat mendarat di Bandara Pogapa, Distrik Homeyo, pukul 08.26 WIT.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000