logo Kompas.id
NusantaraDPRD Konawe Kepulauan Pastikan...
Iklan

DPRD Konawe Kepulauan Pastikan Sumber Air Warga Roko-roko Raya Tercemar Lumpur

”Kalau melihat kondisinya yang tercemar lumpur, memang tidak lain karena aktivitas pertambangan yang berada di dekat sumber mata air tersebut,” kata Ketua Komisi II DPRD Konawe Kepulauan M Yacub Rahman.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
· 5 menit baca
Warga menunjukkan salah satu sumber mata air yang dipenuhi lumpur di Desa Dompo-dompo, Wawonii Tenggara, Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara, Minggu (28/5/2023). Kondisi ini ditengarai akibat aktivitas pertambangan nikel yang berada di sekitar lingkungan ini. Warga mendesak agar aktivitas pertambangan dihentikan karena telah menyengsarakan warga.
KOMPAS/SAIFUL RIJAL YUNUS

Warga menunjukkan salah satu sumber mata air yang dipenuhi lumpur di Desa Dompo-dompo, Wawonii Tenggara, Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara, Minggu (28/5/2023). Kondisi ini ditengarai akibat aktivitas pertambangan nikel yang berada di sekitar lingkungan ini. Warga mendesak agar aktivitas pertambangan dihentikan karena telah menyengsarakan warga.

WAWONII, KOMPAS — Pihak DPRD Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara, memastikan sejumlah sumber mata air warga Roko-roko Raya, Wawonii Tenggara, tercemar dan tidak bisa digunakan lagi. Pencemaran diduga kuat akibat aktivitas pertambangan nikel yang berada di wilayah ini. Pihak perusahaan, yakni PT Gema Kreasi Perdana, perusahaan tambang nikel yang beroperasi di wilayah itu, membantah telah lakukan pencemaran.

”Setelah kami lakukan kunjungan lapangan, dan kami melihat sendiri dua sumber mata air warga, memang kondisinya tercemar dan tidak bisa digunakan lagi. Jangankan untuk komsumsi, untuk mandi dan buang air saja tidak bisa,” kata Ketua Komisi II DPRD Konawe Kepulauan M Yacub Rahman, Rabu (31/5/2023).

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000