logo Kompas.id
NusantaraKKB Serang Pos TNI di...
Iklan

KKB Serang Pos TNI di Pedalaman Nduga, Satu Personel Gugur

Pratu Hamdan gugur akibat serangan kelompok kriminal bersenjata di Pos TNI AD di Distrik Yal, Kabupaten Nduga. Hamdan merupakan prajurit ketiga yang gugur akibat aksi kelompok tersebut pada tahun ini.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Komandan Resor Militer 172/Praja Wira Yakthi Brigadir Jenderal Juinta Omboh Sembiring saat ditemui di Jayapura pada Kamis (30/6/2022).
KOMPAS/FABIO MARIA LOPES COSTA

Komandan Resor Militer 172/Praja Wira Yakthi Brigadir Jenderal Juinta Omboh Sembiring saat ditemui di Jayapura pada Kamis (30/6/2022).

JAYAPURA, KOMPAS — Kelompok kriminal bersenjata kembali menyerang aparat keamanan di wilayah Papua Pegunungan. Kali ini kelompok tersebut menyerang pos TNI Angkatan Darat dari Satgas Yonif Raider 321/Galuh Taruna di Distrik Yal, Kabupaten Nduga, Senin (3/4/2023), sehingga mengakibatkan Prajurit Satu Hamdan gugur.

Komandan Resor Militer 172/Praja Wira Yakthi Brigadir Jenderal Juinta Omboh Sembiring saat dikonfirmasi membenarkan terjadinya peristiwa tersebut. Kontak tembak antara kelompok kriminal bersenjata (KKB) dan anggota TNI di Pos Satgas Yonif Raider 321/Galuh Taruna terjadi pada pukul 09.40 WIT.

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000