logo Kompas.id
NusantaraFenomena Gempa Dangkal, Warga ...
Iklan

Fenomena Gempa Dangkal, Warga Jayapura Diimbau Waspada

BMKG meminta warga di Jayapura, Papua, tidak mengendurkan kewaspadaan dan upaya mitigasi saat terjadi gempa bumi. Fenomena gempa bumi dengan kedalaman dangkal kembali terjadi sejak Rabu.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Infografis gempa bumi dengan kekuatan Magnitudo 4,3 di Kota Jayapura, Papua, Rabu (22/3/2023). Gempa terjadi dengan kedalaman 5 kilometer dan bersumber di Distrik Jayapura Utara.
BALAI BESAR METEOROLOGI, KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA WILAYAH V JAYAPURA

Infografis gempa bumi dengan kekuatan Magnitudo 4,3 di Kota Jayapura, Papua, Rabu (22/3/2023). Gempa terjadi dengan kedalaman 5 kilometer dan bersumber di Distrik Jayapura Utara.

JAYAPURA, KOMPAS — Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Wilayah V Jayapura meminta masyarakat agar waspada karena fenomena gempa bumi susulan dengan kedalaman dangkal kembali terjadi di Kota Jayapura, Papua, sejak Rabu. Tercatat sebanyak 22 kali gempa bumi pada hari itu.

Koordinator Bidang Observasi Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BBMKG) Wilayah V Jayapura Danang Pamuji, Kamis (23/3/2023), mengatakan, terdapat empat gempa yang dirasakan dari 22 kali gempa yang terjadi pada Rabu. Semua gempa yang terjadi merupakan kategori gempa dangkal dengan kedalaman di bawah 10 kilometer.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000