logo Kompas.id
NusantaraBantuan Korban Gempa Maluku...
Iklan

Bantuan Korban Gempa Maluku Dikirim dari Ambon Menggunakan Kapal Perintis

Bantuan dari Ambon akan tiba paling cepat dua hari tergantung kondisi cuaca. Sebagian warga masih mengungsi di perbukitan.

Oleh
FRANSISKUS PATI HERIN
· 3 menit baca
Gunungan lumpur terbentuk di tengah laut dekat Desa Teniman, Kecamatan Wuarlabobar, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku. Gunungan itu terbentuk setelah gempa dengan magnitudo 7,5 mengguncang daerah tersebut pada Selasa (10/1/2023).
BPBD MALUKU

Gunungan lumpur terbentuk di tengah laut dekat Desa Teniman, Kecamatan Wuarlabobar, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku. Gunungan itu terbentuk setelah gempa dengan magnitudo 7,5 mengguncang daerah tersebut pada Selasa (10/1/2023).

SAUMLAKI, KOMPAS — Bantuan logistik bagi warga terdampak gempa di Kabupaten Kepulauan Tanimbar dan Maluku Barat Daya, Maluku, dikirim dari Kota Ambon melalui jalur laut. Diperkirakan, bantuan akan tiba di sana paling cepat dua hari tergantung kondisi cuaca perairan.

Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan di Pemerintah Provinsi Maluku Meikyal Pontoh pada Selasa (10/1/2023) mengatakan, bantuan untuk korban gempa langsung dikirim dari Ambon pada Selasa malam ini. Pengiriman itu menggunakan kapal perintis.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000