logo Kompas.id
NusantaraTahan Dampak Inflasi dari...
Iklan

Tahan Dampak Inflasi dari Selokan Air Rawan Banjir di Kota Bandung

Program padat karya di Bandung menggunakan dana sekitar Rp 2,1 miliar. Total pekerja yang dibutuhkan 1.200 orang atau 40 orang di setiap kecamatan. Mereka akan bekerja selama 10 hari. Tujuannya, menekan dampak inflasi.

Oleh
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA, CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
· 5 menit baca
Warga peserta program padat karya mengangkut sampah di selokan Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Rancasari, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (22/9/2022).
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Warga peserta program padat karya mengangkut sampah di selokan Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Rancasari, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (22/9/2022).

Kreativitas pemerintah daerah diuji membantu warganya tidak sendirian menghadapi tekanan ekonomi saat ini. Di Kota Bandung, buruh serabutan hingga ibu rumah tangga ikut dilibatkan.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000