logo Kompas.id
NusantaraPengelolaan Sampah Membutuhkan...
Iklan

Pengelolaan Sampah Membutuhkan Kolaborasi Multipihak

Menjadi hak bagi semua orang, baik secara individu, komunitas, maupun bangsa, untuk mendapatkan perlindungan secara adil dari bahaya persoalan lingkungan. Keadilan lingkungan itu juga menjadi tanggung jawab bersama.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 3 menit baca
Administrator Badan Perlindungan Lingkungan Amerika Serikat (US Environmental Protection Agency/EPA) Michael Stanley Regan (kanan) didampingi Direktur PT Reciki Mantap Jaya Bhima Aries Diyanto ketika meninjau fasilitas TPST Samtaku Jimbaran di Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali, Senin (29/8/2022).
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Administrator Badan Perlindungan Lingkungan Amerika Serikat (US Environmental Protection Agency/EPA) Michael Stanley Regan (kanan) didampingi Direktur PT Reciki Mantap Jaya Bhima Aries Diyanto ketika meninjau fasilitas TPST Samtaku Jimbaran di Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali, Senin (29/8/2022).

BADUNG, KOMPAS — Menangani persoalan lingkungan hidup, termasuk pengelolaan sampah, dan juga dampak perubahan iklim membutuhkan peran multipihak, termasuk masyarakat. Kalangan generasi muda memiliki peran, yang setara dan aktif, dalam langkah kolaborasi dan inovasi demi menjaga bumi.

Administrator Badan Perlindungan Lingkungan Amerika Serikat (US Environmental Protection Agency/EPA) Michael Stanley Regan mengatakan, masyarakat menjadi kunci penting dalam menyelesaikan persoalan sampah. Dalam pengelolaan sampah, keterlibatan dan kolaborasi multipihak, termasuk pemerintah, sektor swasta, dan komunitas, dibutuhkan dalam mengatasi persoalan lingkungan yang kompleks tersebut.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000