logo Kompas.id
NusantaraRawan Bencana, Revisi RTRW...
Iklan

Rawan Bencana, Revisi RTRW Kota Sorong Perlu Dipercepat

Banjir dan longsor di Sorong tidak hanya disebabkan faktor alam. Kondisi lingkungan juga memicunya. Daya dukung Sorong, misalnya, hanya untuk 100.000 jiwa, kini dihuni 300.000 jiwa.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Situasi di salah lokasi ruas jalan di Kota Sorong, Papua Barat yang terdampak banjir pada Rabu (24/8/2022).
DOKUMENTASI SAFWAN RAHARUSUN

Situasi di salah lokasi ruas jalan di Kota Sorong, Papua Barat yang terdampak banjir pada Rabu (24/8/2022).

JAYAPURA, KOMPAS — Kota Sorong di Papua Barat rawan bencana hidrometeorologi selama beberapa tahun terakhir. Revisi rencana tata ruang dan wilayah belum terealisasi setelah Pemerintah Kota Sorong mengajukannya ke pusat sejak 2019.

Kepala Dinas Pengelolaan dan Perlindungan Lingkungan Hidup Kota Sorong Julian Kelly Kambu saat dihubungi dari Jayapura pada Kamis (25/8/2022) mengatakan, banjir dan longsor di Sorong yang terjadi pada Selasa (23/8/2022) tidak hanya disebabkan faktor alam. Kondisi lingkungan juga memicu bencana hidrometeorologi yang berdampak besar sejak tahun 2018 hingga kini.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000