logo Kompas.id
NusantaraSumut Siaga Varian Baru...
Iklan

Sumut Siaga Varian Baru Covid-19, Kasus Masih Melandai

Kasus Covid-19 di Sumut masih terkendali dengan tambahan kasus 0-3 kasus baru per hari. Meski demikian, ada dua kasus meninggal karena Covid-19 dua hari ini. Pengawasan protokol kesehatan diperketat.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 3 menit baca
Warga beraktivitas di jajaran rumah toko di Jalan Gatot Subroto, Medan, Sumatera Utara, Selasa (14/6/2022). Dinas Kesehatan Sumut meminta warga tetap taat menggunakan masker dan menjaga jarak untuk mengantisipasi kenaikan kasus Covid-19.
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Warga beraktivitas di jajaran rumah toko di Jalan Gatot Subroto, Medan, Sumatera Utara, Selasa (14/6/2022). Dinas Kesehatan Sumut meminta warga tetap taat menggunakan masker dan menjaga jarak untuk mengantisipasi kenaikan kasus Covid-19.

MEDAN, KOMPAS — Kasus Covid-19 di Sumatera Utara masih terkendali dengan tambahan kasus 0-3 kasus baru per hari. Meski demikian, ada dua kasus meninggal karena Covid-19 dalam dua hari ini. Pengawasan protokol kesehatan diperketat seiring dengan potensi penyebaran varian baru Covid-19 dan meningkatkan kasus secara nasional.

”Covid-19 di Sumut masih terkendali, tetapi masih tetap ada ditemukan beberapa kasus baru. Karena itu, masyarakat masih harus tetap menaati protokol kesehatan,” kata Kepala Dinas Kesehatan Sumut Ismail Lubis, Selasa (14/6/2022).

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000