logo Kompas.id
NusantaraTol Trans-Sumatera Harus Bisa ...
Iklan

Tol Trans-Sumatera Harus Bisa Dorong Pertumbuhan Ekonomi Baru

Pusat pertumbuhan ekonomi baru terus berkembang di Sumut dengan didukung jalan tol yang semakin baik. Saat ini sudah 112,6 kilometer tol yang beroperasi di Sumut. Di sisi lain, UMKM terpuruk akibat dampak tol.

Oleh
NIKSON SINAGA/RHAMA PURNA JATI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/G2M6q07mDp-0g3k0j8TSTxKFFuo=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2F20211002164955_IMG_3601_1633181138.jpg
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Kendaraan melintas di ruas Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Sabtu (2/10/2021).

MEDAN, KOMPAS — Pusat-pusat pertumbuhan ekonomi baru terus berkembang di Sumatera Utara lewat dukungan infrastruktur jalan tol yang semakin baik. Saat ini, sudah 112,6 kilometer tol yang beroperasi, menghubungkan Kota Medan dengan berbagai daerah. Namun, tantangan besar dihadapi usaha mikro kecil menengah di jalan arteri yang terpuruk setelah ada jalan tol.

Saat ini, ada tiga ruas tol yang beroperasi di Sumut. Ruas itu adalah Tol Belawan-Medan-Tanjung Morawa (Belmera) sepanjang 34 kilometer, Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi (MKTT) (61,8 kilometer), dan Medan-Binjai 16,8 kilometer.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000