logo Kompas.id
NusantaraDiduga Dibantu Petugas,...
Iklan

Diduga Dibantu Petugas, Penumpang Positif Lolos Terbang dari Semarang ke Pangkalan Bun

Satu penumpang Citilink dari Semarang yang terbukti positif Covid-19 masih bisa lolos terbang hingga ke Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah. Petugas menduga penumpang itu dibantu oknum bandara agar bisa lolos.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 3 menit baca

PALANGKARAYA, KOMPAS — Salah satu penumpang yang positif terpapar Covid-19 melalui uji usap masih bisa lolos dari Bandar Udara Ahmad Yani, Semarang, hingga tiba di Bandar Udara Iskandar, Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah. Begitu tiba, penumpang itu langsung dibawa petugas dan diminta melakukan isolasi mandiri.

Penumpang maskapai Citilink tersebut berinisial MYA (21) yang merupakan warga Pangkalan Bun, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah. Ia merupakan mahasiswa di salah satu perguruan tinggi di Semarang, Jawa Tengah, yang hendak pulang ke kampung halamannya.

https://cdn-assetd.kompas.id/ovWfeLPO79damuFFYDTs2rYQTKE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F20210419IDO_PCR_Bandara1_1618827698.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Petugas memeriksa kelengkapan penumpang yang baru tiba dari Jakarta di Bandar Udara Tjilik Riwut, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Senin (19/4/2021). Saat ini, masyarakat yang ingin masuk ke wilayah Kalteng melalui jalur apa pun wajib diuji usap atau melakukan tes PCR.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000