logo Kompas.id
NusantaraSerikat Buruh di Lampung...
Iklan

Serikat Buruh di Lampung Memilih Berbagi Takjil

Peringatan Hari Buruh yang bertepatan dengan bulan Ramadhan mendorong serikat buruh di Lampung untuk mengadakan kegiatan berbagi takjil sembari menyampaikan aspirasi tentang hak-hak buruh.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GdB6KPROTRZoeXg70rfps6JNzio=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FDSC05063.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Buruh berbagi minum saat aksi unjuk rasa di Bandar Lampung, Selasa (1/5/2018). Sekitar 300 buruh yang tergabung dalam Federasi Serikat Buruh Karya Utama (FSBKU) menggelar unjuk rasa memperingati Hari Buruh Internasional yang diperingati pada tanggal 1 Mei.

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Serikat buruh di Lampung berencana berbagi takjil pada Sabtu (1/5/2021) di Bandar Lampung. Aksi untuk memperingati Hari Buruh tersebut sekaligus sebagai wadah untuk menyampaikan aspirasi tentang hak-hak buruh.

Ketua Federasi Serikat Buruh Karya Utama Lampung Tri Susilo mengatakan, berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, tahun ini peringatan Hari Buruh akan diisi dengan kegiatan berbagi takjil untuk masyarakat. Inisiatif tersebut muncul karena perayaan Hari Buruh tahun ini bertepatan dengan bulan Ramadhan.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000