logo Kompas.id
NusantaraWarga Intan Jaya Terancam...
Iklan

Warga Intan Jaya Terancam Kelaparan akibat Terdampak Konflik

Gangguan keamanan di Kabupaten Intan Jaya berdampak besar bagi kehidupan masyarakat setempat. Masyarakat terancam kelaparan karena tidak bisa bertani akibat teror kelompok kriminal bersenjata.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/aAmNlTGDqyo-jSCW1_ucS6092D0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2FIMG_20210223_164105_1614075585.jpg
KOMPAS/FABIO MARIA LOPES COSTA

Pertemuan antara Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal (kiri) dan Wakil Bupati Intan Jaya Yan Kobogayau, di Jayapura, Selasa (23/2/2021).

JAYAPURA, KOMPAS — Warga di sejumlah distrik atau kecamatan di Kabupaten Intan Jaya, Papua, terancam kelaparan. Hal ini disebabkan warga yang mayoritas petani merasa ketakutan untuk berkebun akibat teror kelompok kriminal bersenjata.

Hal ini disampaikan Wakil Bupati Intan Jaya Yan Kobogayau seusai pertemuan dengan Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal di Jayapura, Selasa (23/2/2021). Yan mengatakan, warga terancam kelaparan karena tidak lagi beraktivitas di kebun selama beberapa pekan terakhir. Ini menyusul sejumlah serangan kelompok kriminal bersenjata (KKB) sejak awal tahun ini.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000