logo Kompas.id
NusantaraAntisipasi Lonjakan Pengungsi,...
Iklan

Antisipasi Lonjakan Pengungsi, Dua Lokasi Tambahan Disiapkan di Magelang

Sejumlah titik pengungsian tambahan mulai disiapkan mengantisipasi bertambahnya jumlah pengungsi erupsi Gunung Merapi di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Kapasitas tempat pengungsian dibatasi sesuai protokol kesehatan.

Oleh
PANDU WIYOGA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gjgU5fneTrZ7ib3Tq84fw052hEw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2F8a7f5433-9836-4820-8fbf-d16bc7296610_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Warga lereng Gunung Merapi yang mengungsi menempati tempat pengungsian di Balai Desa Deyangan, Kecamatan Mertoyudan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Sabtu (7/11/1020).

MAGELANG, KOMPAS — Sejumlah titik pengungsian tambahan mulai disiapkan mengantisipasi terus bertambahnya jumlah pengungsi erupsi Gunung Merapi di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Warga di lokasi aman juga siap membantu evakuasi hewan ternak milik warga terdampak.

Pendamping Desa Bersaudara Krinjing dan Deyangan, Priyo, Minggu (22/11/2020), mengatakan, saat ini titik pengungsian yang sudah digunakan baru Balai Desa Deyangan. Namun, kini warga mulai menyiapkan dua titik pengungsian lain di SMP Negeri 1 Kota Mungkid dan SMK Ma’arif Kota Mungkid.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000