logo Kompas.id
NusantaraDua Ons Sabu Disembunyikan...
Iklan

Dua Ons Sabu Disembunyikan Pria Asal Lombok Timur di Dalam Anus

AH (26) mengambil sabu di Batam dan bermaksud membawanya ke Lombok Timur. Ini bukan kejadian pertama kali.

Oleh
ISMAIL ZAKARIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wBH3cFM377obi3nWSSX0_qhejd4=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2Fb42ece0d-7d6e-4a62-908a-f6a2dfa66a35_jpeg.jpg
KOMPAS/ISMAIL ZAKARIA

Petugas Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat, memeriksa suhu tubuh calon penumpang di pintu keberangkatan, Selasa (17/3/2020). Langkah itu dilakukan untuk mengantisipasi merebaknya Covid-19.

PRAYA, KOMPAS — Di tengah pandemi Covid-19 yang belum juga teratasi, peredaran gelap narkoba masih berlangsung, termasuk di Nusa Tenggara Barat. Modus penyelundupannya pun dengan beragam cara, salah satunya menyembunyikan ratusan gram sabu di dalam anus, seperti dilakukan AH (26), yang ditangkap di Bandara Internasional Lombok.

Kepala Unit I Subdirektorat III Direktorat Reserse Narkoba Kepolisian Daerah NTB Ajun Komisaris I Made Yogi Purusa Utama di Mataram, Selasa (29/9/2020), mengatakan, AH ditangkap Senin (28/9/2020) sekitar pukul 12.00 di Bandara Internasional Lombok (BIL), Praya, Lombok Tengah.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000