logo Kompas.id
NusantaraHidupkan Embusan Kepedulian di...
Iklan

Hidupkan Embusan Kepedulian di Masa Pandemi

Pandemi masih terjadi, tetapi solidaritas seharusnya tidak mati. Dari Kota Bandung, Jawa Barat, semangat itu hendak dijaga dengan promosi bersama dan kerja nyata.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA/cornelius helmy
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Ul16RRDw8I3imPenSBWX8M-a804=/1024x672/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F20200918TAM-01_1600411000.jpg
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Pesepeda menyeberang di Jalan Asia Afrika, Kota Bandung, Jawa Barat, yang ditutup, Jumat (18/9/2020) pukul 10.00. Sejumlah warga memanfaatkan kondisi jalan yang lengang untuk bersepeda.

Pandemi masih terjadi, tetapi solidaritas seharusnya tidak mati. Dari Kota Bandung, Jawa Barat, semangat itu hendak dijaga dengan promosi bersama dan kerja nyata.

HLM (46) melangkah cepat menuruni anak tangga di Rumah Sakit Pendidikan Universitas Padjadjaran, Kota Bandung, Rabu (9/9/2020). Plester coklat masih menempel, menutup bekas suntikan di lengan kanannya. Warga Bojongloa Kaler, Kota Bandung, itu adalah sukarelawan uji klinis calon vaksin Covid-19 produksi Sinovac, China.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000