logo Kompas.id
MetropolitanTender Fase 3 MRT Timur-Barat ...
Iklan

Tender Fase 3 MRT Timur-Barat Ditargetkan Desember 2023

Setelah menerima dokumen kajian rancang teknis dasar MRT Timur Barat fase 1 tahap 1, Pemprov DKI Jakarta tengah menyempurnakan kajian tersebut. Adapun proses tender diharapkan dimulai pada Desember 2023.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 2 menit baca
Kereta moda raya terpadu (MRT) memasuki Stasiun ASEAN, Jakarta Selatan, Senin (1/4/2019).
KOMPAS/RIZA FATHONI

Kereta moda raya terpadu (MRT) memasuki Stasiun ASEAN, Jakarta Selatan, Senin (1/4/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Dinas Perhubungan DKI Jakarta masih perlu menyempurnakan kajian rancangan teknis dasar atau basic engineering design koridor Timur Barat fase 1 tahap 1. Dishub DKI menargetkan proses tender pengadaan jasa konstruksi fase 1 tahap 1 bisa dimulai pada Desember 2023.

Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo, Selasa (8/8/2023), di Balai Kota DKI Jakarta, menjelaskan, Pemprov DKI Jakarta sudah menerima dokumen basic engineering design (BED) fase 1 tahap 1 dari koridor Timur Barat MRT, Senin (7/8/2023). Dokumen itu diserahkan oleh Kementerian Perhubungan.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000