logo Kompas.id
MetropolitanMesin Bor Bawah Tanah MRT...
Iklan

Mesin Bor Bawah Tanah MRT Diangkat dan Dipindah ke Stasiun Monas

Pekerjaan CP 201 bagian dari fase 2A MRT Jakarta sudah mencapai 56,2 persen. Pekerjaan yang akan dituntaskan adalah pembangunan terowongan dari Stasiun Monas ke Stasiun Harmoni. TBM-1 siap dipindah untuk pengeboran.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 3 menit baca
Pekerja merampungkan pekerjaan proyek MRT Jakarta fase 2A CP 201 (Stasiun Thamrin dan Monas) di sekitar Monas, Jakarta Pusat, Selasa (21/3/2023).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Pekerja merampungkan pekerjaan proyek MRT Jakarta fase 2A CP 201 (Stasiun Thamrin dan Monas) di sekitar Monas, Jakarta Pusat, Selasa (21/3/2023).

JAKARTA, KOMPAS — MRT Jakarta melanjutkan membangun terowongan dari Stasiun Monas ke Stasiun Harmoni. Mesin bor terowongan siap diangkat dan dipindahkan dari Stasiun Bundaran HI ke Stasiun Monas.

Pembangunan terowongan itu merupakan bagian dari konstruksi fase 2 MRT Jakarta, khususnya paket kontrak (CP) 201. Pembangunan pada paket itu berawal dari Bundaran HI hingga Harmoni. Ada dua terowongan untuk rel yang dibangun bersisian, yakni terowongan southbound yang mengarah ke Lebak Bulus dan terowongan northbound yang mengarah ke Kota.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000