logo Kompas.id
MetropolitanWarga Pesisir Utara Jakarta...
Iklan

Warga Pesisir Utara Jakarta Waspadai Potensi Rob

Rob terakhir melanda Pademangan, Jakarta Utara, pada November 2021. Saat itu, luapan airnya cukup tinggi sampai 1,5 meter.

Oleh
STEFANUS ATO
· 2 menit baca
Gerbang pintu masuk Pelabuhan Sunda Kelapa, Pademangan, Jakarta Utara, yang tergenang banjir rob, Jumat (5/6/2020).
KOMPAS

Gerbang pintu masuk Pelabuhan Sunda Kelapa, Pademangan, Jakarta Utara, yang tergenang banjir rob, Jumat (5/6/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Warga pesisir utara Jakarta diimbau bersiap dan waspada menghadapi potensi banjir rob yang bakal terjadi pada 15-19 Mei 2022. Di Pademangan, Jakarta Utara, sejumlah pompa air sudah siap difungsikan jika terjadi rob.

Camat Pademangan Didit Mulyadi mengatakan, pihaknya sudah menerima peringatan dini dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) serta Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta terkait potensi adanya rob pada 15-19 Mei 2022. Di wilayah Pademangan, rob biasanya terjadi di RW 008 wilayah Kelurahan Ancol.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000