logo Kompas.id
MetropolitanSeusai Resepsi, 24 Warga...
Iklan

Seusai Resepsi, 24 Warga Positif Covid-19 di Kabupaten Bekasi

Kasus dari kluster perumahan kembali terjadi di Kabupaten Bekasi. Covid-19 di daerah itu terus meningkat selama tiga hari terakhir.

Oleh
STEFANUS ATO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bCFUnY61_qntA4gXTP0IBTMaa9w=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2F20210c9d-a6d6-4a94-8588-e00770326646_jpg.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Tim gabungan memperingatkan warga untuk mengenakan masker di Perumahan Vila Mutiara Gading 1, RT 003 RW 018 Desa Setia Asih, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa (8/6/2021).

BEKASI, KOMPAS — Kluster Covid-19 dari kawasan perumahan mulai bermunculan di wilayah Kabupaten Bekasi. Di Perumahan Villa Mutiara Gading I, Kecamatan Tarumajaya, 24 warga terinfeksi Covid-19 seusai mengikuti resepsi pernikahan di kompleks perumahan tersebut.

Kepala Kepolisian Resor Metro Bekasi Komisaris Besar Hendra Gunawan mengatakan, kluster tersebut pertama kali diketahui saat ada empat warga di perumahan tersebut positif Covid-19. Empat warga itu merupakan keluarga dari salah satu warga yang menggelar resepsi pernikahan.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000