logo Kompas.id
KesehatanOrangtua Diajak Seriusi...
Iklan

Orangtua Diajak Seriusi Kebutuhan Gizi Anak

Masalah pemenuhan gizi untuk tumbuh kembang anak harus jadi perhatian serius, salah satunya untuk mencegah tengkes. Intervensi pada anak dan ibu sangat penting.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 7 menit baca
Ibu-ibu di Desa Manamas Kabupaten Timor Tengah Utara, Nusa Tenggara Timur, membawa anak-anak ke puskesmas setempat untuk melakukan pemeriksaan gizi dan tengkes.
KORNELIS KEWA AMA

Ibu-ibu di Desa Manamas Kabupaten Timor Tengah Utara, Nusa Tenggara Timur, membawa anak-anak ke puskesmas setempat untuk melakukan pemeriksaan gizi dan tengkes.

JAKARTA, KOMPAS — Gizi anak Indonesia masih menjadi isu utama yang dihadapi oleh masyarakat Indonesia. Untuk itu, edukasi yang menitikberatkan pada isu nutrisi dan pola asuh anak yang berbasis bukti ilmiah dan mudah dipahami perlu terus disampaikan kepada masyarakat, terutama para ibu.

Apalagi masalah stunting (tengkes) atau anak pendek masih jadi ancaman bagi anak-anak Indonesia akibat masalah gizi. Intervensi tidak hanya dilakukan untuk anak yang sudah stunting, tetapi harus dioptimalkan juga pencegahan sebelum anak lahir dan saat lahir dengan memberikan edukasi benar dan mudah dipahami yang menyasar para perempuan atau ibu dan calon ibu.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000