logo Kompas.id
InternasionalChina Dorong Thailand Percepat...
Iklan

China Dorong Thailand Percepat Proyek Kereta Cepat

Seperti Indonesia, biaya kereta cepat Thailand juga membengkak. Bangkok berharap proyek selesai lima tahun lagi.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
· 2 menit baca
Kereta cepat China-Laos melintas di Luang Prabang, Laos, pada Desember 2023. China mendorong proyek kereta cepat di Thailand segera diselesaikan.
AP/DAVID RISING

Kereta cepat China-Laos melintas di Luang Prabang, Laos, pada Desember 2023. China mendorong proyek kereta cepat di Thailand segera diselesaikan.

BANGKOK, SENIN — Beijing mendorong Bangkok mempercepat pembangunan jaringan rel kereta cepat di Thailand. Jika selesai, jaringan itu bisa tersambung dengan rel China-Laos yang mulai beroperasi.

Dorongan itu bagian pembicaraan Menteri Luar Negeri China Wang Yi selama empat hari di Thailand. Lawatan berakhir pada Senin (29/1/2024), selepas Wang diterima Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin.

Editor:
KRIS MADA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000