logo Kompas.id
InternasionalChina dan Asia Tengah Kian...
Iklan

China dan Asia Tengah Kian Mesra

Asia Tengah merupakan mata rantai penting bagi Prakarsa Sabuk dan Jalan. Xi menekankan, dunia membutuhkan Asia Tengah yang stabil sebagai pusat dari Benua Eurasia.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA, dari Shaanxi, China
· 3 menit baca
Presiden China Xi Jinping dan istrinya, Peng Liyuan, menyambut pemimpin lima negara Asia Tengah yang menghadiri KTT China-Asia Tengah di Xi’an, Shaanxi, Kamis (18/5/2023). Lima negara tersebut adalah Kazakhstan, Kirgizstan, Tajikistan, Turkmenistan, dan Uzbekistan.
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Presiden China Xi Jinping dan istrinya, Peng Liyuan, menyambut pemimpin lima negara Asia Tengah yang menghadiri KTT China-Asia Tengah di Xi’an, Shaanxi, Kamis (18/5/2023). Lima negara tersebut adalah Kazakhstan, Kirgizstan, Tajikistan, Turkmenistan, dan Uzbekistan.

SHAANXI, KOMPAS — Perkembangan geopolitik mendorong China terus merapatkan diri dengan negara tetangga terdekat. Selain pendalaman kerja sama ekonomi yang telah berlangsung lama, isu keamanan tak ketinggalan menjadi perhatian utama. China dan Asia Tengah kian mesra.

China menjadi tuan rumah Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) China-Asia Tengah yang berlangsung di Xi’an, Provinsi Shaanxi. Pemimpin lima negara Asia Tengah menghadiri konferensi tersebut, yaitu Kazakhstan, Kirgizstan, Tajikistan, Turkmenistan, dan Uzbekistan.

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000